Hell Yeah Pointer 6 Connect VoIP Network To Remote Site - Pelajar TKJ

Connect VoIP Network To Remote Site


Assalamualaikum teman-teman.... Welcome back di Pelajar TKJ, kali ini saya akan memberikan beberapa langkah konfigurasi "Connect VoIp Network To Remote Site". Langsung saja kita lakukan konfigurasinya, lets go.

1. Pertama yang harus kita lakukan adalah membuat topology terlebih dahulu.

2. Hubungkan kabel power adapter pada IpPhone.

Konfigurasi VoIP.
Switch 1/ kota A.

1. Ganti hostname switch terlebih dahulu.

2. Masuk ke int yang terhubung dengan IpPhone. Yaitu fa0/1-3, kemudian masukan switch portnya ke voice vlan 1.

Konfigurasi  Router Kota A

1. Pertama rubah hostname routernya terlebih dahulu. 
 

2. Lalu masuk ke int yang terhubung dengan switch, yaitu int fa 0/0 lalu, masukan perintah "no sh" 

3. Kemudian kita buat IP dhcp yang akan dibagikan kepada ipphone, Ip yang saya gunakan untuk kota A adalah 192.168.20.0/24.

4. Setelah itu masukan Ip address yang mengarah ke SW yaitu int fa0/0 dan masukan Ip addressnya 192.168.20.1/24

5. Lakukan konfigurasi VoIP.

6. Beri dial number pada masing masing Ipphone.
ephone 1

ephone 2

ephone 3

7. Jika sudah, lakukan uji coba, melakukan panggilan. 

Konfigurasi Kota B

1. Ubah hostname switch menjadi SW-02

2. Masuk ke int yang terhubung dengan IpPhone, kemudian masukan voice vlan 1 ke switch port. 

Konfigurasi Router Kota B

1. Ubah hostname router menjadi R-02

2. Masuk ke interface yang terhubung dengan switch yaitu int fa0/0, kemudian masukan perintah "no sh"

3. Setelah itu buat Ip dhcp yang akan digunakan oleh Ipphone, Ip yang digunakan adalah 192.168.24.0/24

4. Kemudian masukan Ip address pada int fa0/0 dengan ip 192.168.24.1/24

5. Lakukan konfigurasi VoIp pada kota B.

6. Jika sudah masukan dial number untuk ephone 1 dan ephone 2
ephone 1

ephone 2

7. Kemudian lakukan uji coba dengan melakukan panggilan dari ephone yang ada dikota B

Konfigurasi Remote site

1. Lakukan konfigurasi Ip pada router yang ada di kota A dan kota B
- Router kota A
- Router kota B

2. Setelah itu lakukan konfigurasi dynamic routing ospf pada kedua router
- Router kota A
- Router kota B

3. Lalu cek table ip routing pada kedua router
 - Dirouter kota A sudah terdaftar Ip router kota B yaitu 192.168.24.0/24

- Dan dirouter kota B juga sudah terdaftar Ip router kota A yaitu 192.168.20.0/24

4. Jika sudah lakukan konfigurasi dial-peer, session target dan destination-pattern, ini digunakan untuk mendaftarkan dial number kota B di kota A, dan sebaliknya

- Konfigurasi dial-peer pada Kota A

- Konfigurasi dial-peer Pada kota B

5. Jika sudah lakukan uji coba dengan melakukan panggilan dari kota A ke kota B.

Itulah beberapa cara konfigurasi 
Connect VoIp Network To Remote site










Tidak ada komentar

Diberdayakan oleh Blogger.